Minggu, 10 Maret 2013

Cerita Humor, UJIAN SUSULAN 4 MAHASISWA

Ada 4 orang mahasiswa yang kebetulan telat ikut ujian semester karena bangun kesiangan.
Mereka lantas menyusun strategi untuk kompak kasih alasan yang sama agar dosenmereka berbaik hati memberi ujian susulan.
Mahasiswa A: pak, maaf kami telat ikut ujian semester
mahasiswa B: iya pak. Kami berempat naik angkot yg sama dan ban angkotnya meletus.
Mahasiswa C: iya kami kasihansama supirnya. Jadinya kami bantu dia pasang ban baru.
mahasiswa D: oleh karena itu kami mohon kebaikan hati bapak untuk kami mengikuti ujian susulan.
Sang dosen berpikir sejenak dan akhirnya memperbolehkanmereka ikut ujian susulan.
Keesokan hari ujian susulan dilaksanakan, tapi keempat mahasiswa diminta mengerjakan ujian di 4 RUANGAN YANG BERBEDA. “Ah, mungkin biar tidak menyontek,” pikir para mahasiswa. Ternyata ujiannyacuma ada 2 soal. Dengan ketentuan mereka baru diperbolehkan melihat dan mengerjakan soal kedua setelah selesai mengerjakan soal pertama.
Soal pertama sangat mudah dengan bobot nilai 10. Keempat mahasiswa mengerjakan dengan senyum senyum.
Giliran membaca soal kedua dengan bobot nilai 90. Keringat dingin pun mulai bercucuran.
Di soal kedua tertulis:
“Kemarin, ban angkot sebelahmana yang meletus"

KETERANGAN :
Kalau 4 Mahasiswa Itu menjawabnya beda, Jadi Mereka Ketahuan Bohongnya

Gambar Lucu #2

Nyari mati kali nie orang...
Nie nenek-nenek gila kali ya...
Tu orang aus bener yaa...
Tu BB gak sayang apa dicemplungin, daripada dicemplungin mending buat gwe...wkwkwkwk.......

Sabtu, 09 Maret 2013

Cerita Humor, ATASAN YANG TEGAS

         Seorang direktur perusahaan otomotif tiba-tiba melakukan sidak untuk melihat kinerja pegawainya.

Di pabrik-nya ia menemukan seorang pria muda sehat dan segar yang sedang bersandar santai-santai, sementara di ruangan itu semua pegawai sibuk bekerja.

Si bos segera menghampiri pria yg sedang berdiri santai itu dan bertanya, “Berapa kau dapat sebulan?”

Dengan sedikit gugup pria itu menatap si bos dan menjawab,
”Eh, oh, emmm … Rp2 juta pak, emangnya ke..kenapa pak ..?”

Si bos lalu mengeluarkan dompetnya dan mengambil lembaran-lembaran pecahan 100 ribuan lalu menyerahkan kepada pria itu sambil berkata, “Ini gajimu 3 bulan ke depan, 6juta, pesangonmu!! Cepat keluar, pergi dari sini. Dan Awas ! Jangan balik lagi !!”

Setelah menerima uang, dengan gugup dan setengah takut pria itu segera meninggalkan tempat itu tanpa banyak bicara.

Lalu dengan wajah yang berwibawa si bos mendekati pegawai lain yg sejak tadi menyaksikan adegan tersebut. “Itulah nasib pekerja yang santai-santai di pabrik saya. Saya berhentikan saat ini juga. Tidak ada tawar-menawar!! Kalian semua MENGERTI ?!?!? Adakah yang tahu dari divisi mana pemuda itu?” tanyanya.

Suasana menjadi hening sampai akhirnya seorang staf menjawab dengan sedikit ketakutan, “Dia tidak bekerja di sini pak, dia tukang es cendol keliling, sedang nunggu gelasnya.”

Bos : @##$$#@!!??? (>.

Gambar Lucu #1

Kalo Biasanya blog lain harus
basa-basi dulu sebelum artikel
kalo blog •Pangestuu© Nggak
langsung aja kita Ke KTP
Maksudnya TKP...!!
=================================
Hari" Mkan Nasi g0rEng. B0oseen Tauk. .
Kalo HP g0rEng, Enaaak kgak yaAh. . 'huhuhuy.
jika lampu merah nya kayak gini, apa yang akan kalian lakukan !
:D
Ini bisa kok buat foto sampul Facebook